Sebulan setelah menikah, aku dan mas ku memutuskan untuk mandiri..salah satu daftar belanjaan yang dimasukan yaitu teflon untuk memasak nanti..hihi *gaya
Setelah tanya temen bahan apa yang bagus, temen ku kasih saran untuk beli yang keramik aja..
Mulailah browsing dan cari harga yang murce dengan bahan yang di inginkan, setelah tanya beberapa toko dan bandingin juga sama harga online shop. Akhirnya untuk permulaan aku putusin beli Frypan Koch Ceramic suka sama warnanya yang merah putih, diameter 24cm juga cukup untuk memasak porsi 2 orang. Sudah sebulan aku pakai teflon ini, dan hasil goreng pun lumayan, pegangan panci nya ga cepet panas dan panci mudah di bersihkan..
ini penampakannya :
bagus yaaa :D
buat awal-awal, worth it lah ;)
22 Sep 2015
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 comments:
Posting Komentar